11798 Warriors4Life

11798 Warriors4Life

Matematika Buatlah soal tentang menentukan panjang garis singgung luar lingkaran dan panjang garis singgung dalam lingkaran kerjakan dengan caranya masing-masing soal

Tolong dijawab yang benar ya kak!

Buatlah soal tentang menentukan panjang garis singgung luar lingkaran dan panjang garis singgung dalam lingkaran kerjakan dengan caranya masing-masing soal

Tolong dijawab yang benar ya kak!

Contoh Soal 1

Panjang garis singgung persekutuan dalam dua lingkaran adalah 24 cm dan jarak kedua pusatnya adalah 26 cm. Jika panjang salah satu jari-jari lingkaran 6 cm, hitunglah panjang jari-jari lingkaran yang lain.

Penyelesaian

Diketahui:

d = 24 cm

p = 26 cm

R = 6 cm

Ditanyakan r = ?

Jawab :

d = √(p2 – (R + r)2) atau

d2 = p2 – (R + r)2

242 = 262 – (6+ r)2

576 = 676 – (6 + r)2

(6 + r)2 = 676 – 576

(6 + r)2 = 100

6 + r = √100

6 + r = 10

r = 10 – 6

r = 4

Jadi, panjang jari-jari yang lain adalah 4 cm

[answer.2.content]